Pameran karya seni rupa kelas atau sekolah diadakan untuk memperlihatkan karya seni rupa yang dihasilkan oleh siswa selama menempuh pembelajaran di sekolah kepada khalayak umum. Apa sebenarnya pameran karya seni rupa kelas atau sekolah itu? Apa saja persiapan yang harus dilakukan untuk pelaksanaan pameran kelas atau sekolah? Peralatan dan perlengkapan apa saja yang dibutuhkan? Bagaimana penataan karya seni rupa pada pameran kelas atau sekolah? Kamu bisa mendapatkan jawaban dari semua pertanyaan tersebut setelah mempelajari materi dalam bab ini.
(Margono, Tri Edy & Aziz, Abdul. 2010. Mari Belajar Seni Rupa. Jakarta: Pusat Perbukuan, Kementerian Pendidikan Nasional)
0 komentar:
Posting Komentar